Makanan cepat saji yang mudah didapatkan dan rasanya nikmat seringkali menjadi penyesalan setelah dikonsumsi, khususnya bagi wanita. Bagi Stephanie King, kecanduannya terhadap makanan cepat saji selama 4 tahun membuatnya nyaris tidak bisa menjadi seorang ibu.
Kontrak ToniJack's di Pusat Perbelanjaan Sarinah berhenti di tengah jalan karena tak bisa melanjutkan usahanya. Melihat kesempatan itu, akhirnya McDonald's memutuskan untuk mengambil lahan yang kosong tersebut.
McDonald's berani membayar sewa cukup tinggi untuk mengisi kekosongan yang ditinggalkan ToniJack's. Masuknya McD juga merupakan hasil tender yang sudah digelar oleh Sarinah.
ToniJack's harus menutup sejumlah gerainya termasuk di tempat-tempat strategis seiring lesunya bisnis yang dirintis Bambang Rachmadi itu. Bahkan gerai di Sarinah akan kembali ditempati McDonald's.
Turunnya pendapatan dan laba bersih di tahun 2008, tidak menghalangi rencana McDonald's memperbesar jaringannya. Restoran cepat saji itu akan membuka 1.000 gerai baru di 2009.
Kaburnya dua tahanan dari LP Gunung Sari, Makassar bukan kali ini. Tiga bulan lalu, napi kasus bom juga berhasil kabur. Pengamanan di LP ini dipertanyakan.