"The Incredibles" Jagoan Box Office Dunia
Tak hanya di AS kejawaraan "The Incredibles" terbukti. Pekan ini dalam perhelatan box office dunia, film yang diambil dari serial komik ini berhasil menjadi yang teratas dengan total perolehan US $45,5 juta.
Selasa, 30 Nov 2004 16:16 WIB







































