Tim Khusus Polda Jatim Selidiki PO Sumber Kencono
Seringnya kecelakaan lalu lintas yang melibatkan bus milik PO Sumber Kencono selama Lebaran membuat Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Jatim turun tangan. Polda membentuk tim audit, yang bertujuan mengaudit perusahaan bus itu.
Selasa, 14 Sep 2010 18:30 WIB







































