Seorang bule makan di Warteg dan terkejut mengetahui harga makanan di sana. Penjual seblak yang nyinyir hingga rekomendasi AYCE paling 'worth it' juga menarik.
Kawasan pesisir selatan Trenggalek punya bergam hidangan laut yang sedap. Salah satunya, botok ikan laut yang gurih enak rasanya. Apalagi dimakan dengan nasi.
Setelah tren rujak mangga, di TikTok juga tengah tren bikin mie instan jadi ramen ala restoran. Cara membuatnya mudah, hanya butuh telur dan mayonnaise.
Ada yang unik dari sajian sate ayam Blora, Jawa Tengah. Sate ayam ini disajikan dengan bumbu kacang halus dan semangkuk kuah kuning gurih. Yuk jajan sate Blora!
Soto betawi kuah susu ini rasanya gurih creamy. Isiannya daging dan jeroan sapi. Ditambah tomat dan kentang, dikucuri air jeruk limau dan diaduk dengan sambal.
Kepala ikan kakap Betawi ini berkuah kuning dengan rasa asam segar. Ada perpaduan rasa gurih kuah ikan dengan asam segar asam muda dan tomat hijau. Sedap!