"Data Pusdalops BNPB Rabu (26/2) pukul 11.00 WIB, 19.901 warga atau 5.954 KK mengungsi di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi (Jabodetabek)."
Perjalanan KRL dari arah Bekasi juga mengalami rekayasa. Sebagian kereta hanya bisa melintas hingga Manggarai akibat banjir di jalu Stasiun Jakarta Kota.
BMKG menyebut badai tropis Ferdinand berdampak terhadap cuaca di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Diprediksi cuaca ekstrem akan terjadi pada 25-28 Februari.
Sejak dini hari tadi, hujan terus mengguyur Jakarta dan sekitarnya. BMKG memprediksi kondisi ini bakal terus berlangsung sampai pagi jelang siang nanti.