Menjadi seorang fangirl terkadang memunculkan ide-ide kreatif sebagai persembahan untuk sang idola. Seperti Gitlicious, fans EXO yang rajin menulis di Wattpad.
Fandom EXO yang akrab dengan nama EXO-L hari ini Selasa (5/8/2020) merayakan hari jadi mereka yang ke-6. Para member EXO pun memberi selamat buat fans.