detikNews
Kapolri Siap Kirim Personel ke Lokasi Bencana
Kapolri Jenderal Sutarman memastikan bahwa kekuatan personil Polri masih cukup terkait penanggulangan banjir yang melanda Jakarta. Polisi dipastikan juga bersiaga terhadap bencana alam di daerah lainnya.
Jumat, 17 Jan 2014 14:24 WIB







































