Terminal Jati Kudus, Jawa Tengah tutup sementara gegara banjir sejak Minggu (7/2). Sedangkan banjir telah menggenangi terminal tersebut sejak Jumat (5/2).
Lahan tanaman padi seluas 119 Hektare di Kabupaten Klaten puso atau gagal panen akibat banjir dan luapan. Lahan seluas itu ada terdapat di tujuh kecamatan.