detikInet
BBM di Android Bisa Ancam WhatsApp cs
BlackBerry Messenger (BBM) di Android cukup dinantikan. Banyak yang penasaran, akan seperti apa nantinya jika mobile messenger yang semula hanya eksklusif untuk handset BlackBerry, beredar di platform lain.
Rabu, 03 Jul 2013 18:52 WIB







































