Sepakbola
Hadapi Montenegro, Inggris Tak Diperkuat Cole
Ashley Cole dipastikan absen ketika timnas Inggris berhadapan dengan Montenegro dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2014. Bek Chelsea itu mengalami cedera tulang rusuk.
Selasa, 08 Okt 2013 06:01 WIB







































