detikNews
Lepas Stres dengan Pijatan Bali
Teknik pijatan yang ditawarkan murni berasal pijatan khas Bali. Apalagi ketika pijatan lembut beraroma minyak esensial mulai membelai. Alunan musik instrumental yang juga lembut membawa tubuh menjadi begitu rileks.
Jumat, 27 Feb 2009 08:42 WIB







































