Jeda internasional tak memberi kesan positif buat Man City. Sebab, beberapa pemainnya bermasalah dengan kondisi fisik dan terancam absen melawan Arsenal.
Pemain Real Madrid juga Timnas Prancis, Aurelien Tchouameni menyebut kalau Kylian Mbappe akan lebih sering terlihat di Spanyol. Sang striker beri 'klarifikasi'.