Nissan dan Mitsubishi memang sudah bergabung, kini keduanya mengumumkan tengah mempersiapkan mobil listrik mungil murah yang dihargai kurang dari 2 juta yen.
MINI menargetkan separuh dari penjualan mobilnya pada 2027 nanti adalah mobil listrik. Lalu pada 2030, MINI secara eksklusif akan memproduksi mobil listrik saja