detikNews
Ada Bocoran Minyak, Singapore Airlines Hentikan Penerbangan 3 Airbus A380
Mengikuti langkah Qantas, maskapai penerbangan Singapore Airlines mengkandangkan tiga pesawat superjumbo Airbus A380 miliknya. Ini terkait dengan hasil pemeriksaan yang menunjukkan adanya bocoran minyak pada tiga mesin Rolls-Royce di tiga pesawat A380.
Rabu, 10 Nov 2010 17:26 WIB







































