detikInet
5 Lumia Anyar Nokia: Goldfinger, Moneypenny, Normandy, Phantom & Spinel
Akun @evleaks kembali memberikan bocorannya. Kali ini, mengenai smartphone terbaru Nokia. Kabarnya, perusahaan asal Finlandia ini sudah menyiapkan lima seri Lumia terbarunya.
Senin, 11 Nov 2013 11:03 WIB







































