detikInet
Email Terusan yang Berbuntut Tahanan
Berawal dari sebuah email yang lantas diteruskan (forward) hingga ke mana-mana, Erick Jazier Adriansjah kini harus mendekam di tahanan Mabes Polri. Makanya, jangan sembarangan mem-forward email!
Senin, 17 Nov 2008 10:01 WIB







































