Setiap Lebaran usai, Jakarta selalu dibanjiri pendatang baru. Mereka berharap bisa meraup rupiah dengan jumlah lebih besar ketimbang di kampung. Bagaimana kisah mereka?
Arus balik di jalur pantai utara (pantura) pada H+6 lebaran, terhitung lancar. Jalur Kendal, Jawa Tengah hingga Cirebon, Jawa Barat, lalu lintas lancar meski ramai.
Menteri Pertanian (Mentan) Suswono meyakini harga bahan-bahan kebutuhan akan turun terutama daging ayam, bawang, cabai hingga daging sapi pasca Lebaran.
Pengemis sengaja mengeluarkan jurus mautnya yaitu menggunakan anak usia di bawah lima tahun atau orang tua lanjut usia. Kedua pengemis beda usia ini pun bersaing ketat soal pendapatan dan wilayah mengemis.
SM sudah bertahun-tahun menyewakan bayi untuk pengemis lain di kawasan Klender, Jakarta Timur. Tapi, memang cara SM menyewakan juga rapi dan pilih-pilih.