Sejumlah pondok pesantren di Jatim menyiapkan diri kembali melakukan aktivitas seperti dulu. Sebelumnya, ponpes di Jatim memulangkan santrinya akibat COVID-19.
OJK kembali memberikan relaksasi ketentuan untuk perbankan. Ini dilakukan demi memberikan ruang likuiditas dan permodalan bank agar stabilitas keuangan terjaga.
Pemkab Bojonegoro membuat program Beasiswa Scientist, Non-Scientist dan Satu Desa Dua Sarjana. Beasiswa ini diberikan melalui seleksi dengan minimal IPK 2,75.
Forum Alumni (Forluni) UNJ menyesalkan kasus dugaan pungutan liar berupa permintaan THR yang menyeret pihak kampus. Forluni UNJ meminta kasus ini diusut tuntas.