detikNews
Poros Ketiga Terbentuk! Golkar-Demokrat Sepakat Usung Ical-Pramono Edhie
Teka-teki arah koalisi Partai Golkar dan Partai Demokrat akhirnya terpecahkan. Partai Golkar dan Partai Demokrat mencapai kesepakatan membentuk poros koalisi ke tiga dengan mengusung pasangan Aburizal Bakrie-Pramono Edhie Wibowo.
Sabtu, 17 Mei 2014 08:37 WIB







































