detikHealth
Pabrik Mobil Terkemuka asal Jerman Buatkan Pekerjanya 'Jempol Super'
Ada banyak cara yang bisa ditempuh sebuah perusahaan demi meningkatkan kualitas hidup pekerjanya. Tak terkecuali raksasa mobil asal Jerman, BMW. Mereka membuatkan 'jempol super' agar tangan para pekerjanya tak kesakitan saat merakit mobil secara manual.
Kamis, 10 Jul 2014 10:30 WIB







































