Inter Milan gasak kemenangan 2-0 saat melawat ke markas Venezia. Tambahan 3 poin membuat Nerazzurri memanaskan klasemen Serie A menempel Napoli dan AC Milan.
Inter Milan mengalahkan Venezia 2-0 dalam laga lanjutan Serie A. Si Ular terus menempel Napoli dan AC Milan yang kini menempati posisi teratas Serie A.