detikHealth
Vasektomi Lebih Mudah dari Sunat, Jadi Pria Tak Perlu Takut
Pria-pria yang ingin vasektomi tak perlu takut merasa sakit karena vasektomi hanyalah operasi kecil dan tak perlu sayatan besar, bahkan vasektomi lebih mudah ketimbang sunat.
Kamis, 19 Jan 2012 15:29 WIB







































