detikNews
Peringati Hari HAM, Jokowi: Banyak Kasus HAM yang Harus Diselesaikan
Presiden Jokowi mengatakan, masih banyak kasus pelanggaran HAM di Tanah Air. Dia berharap hal itu bisa segera di selesaikan di masa kepemimpinannya.
Jumat, 11 Des 2015 11:27 WIB







































