detikFinance
Jokowi Kumpul Bareng dengan Pejabat Daerah di Forum Investasi
Pagi ini, Presiden Jokowi menghadiri acara pembukaan Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (APKASI) International Trade and Investment Summit (AITIS) 2015 di JIExpo, Kemayoran, Jakarta Pusat.
Rabu, 13 Mei 2015 11:24 WIB







































