Habib Bahar bin Smith akan menjalani sidang perdana terkait kasus penganiayaan terhadap seorang sopir taksi online. Sidang akan digelar secara virtual.
Alibaba, raksasa toko online yang didirikan oleh Jack Ma, baru saja kena denda luar biasa besar oleh regulator pemerintah China. Jumlahnya USD 2,75 miliar.
Polisi membongkar praktik prostitusi online yang melibatkan anak di bawah umur di apartemen Kota Bogor. Prostitusi di apartemen bukan baru kali ini terungkap.