Sepakbola
Guardiola Takkan Sampai Hati Lukai Barcelona dengan Rebut Messi
Lionel Messi dikaitkan dengan kepindahan ke Manchester City. Ayah Pep Guardiola, Valenti, meyakini transfer itu tak akan terjadi karena akan melukai Barcelona.
Jumat, 07 Mei 2021 13:30 WIB







































