Liburan di Bali tak melulu harus ke pantai. Turis juga bisa menikmati sisi lain Pulau Dewata berupa kolam air panas alami di Buleleng. Berendam di sana, dijamin badan kembali segar!
Setelah musim kemarau panjang, akhirnya hujan mengguyur sebagian besar wilayah Indonesia. Tetapi jangan senang dulu. Pada musim pancaroba, yaitu peralihan dari musim kemarau ke musim hujan seperti saat ini tubuh malah lebih rentan sakit. Mengapa demikian?