detikNews
Rusia Diguncang Bom Lagi
Belum usai duka akibat bom di Bandara Domodedovo, Moskow, Rusia kembali diguncang bom. Sebuah bom mobil meledak di wilayah Kaukasus Utara Dagestan.
Kamis, 27 Jan 2011 21:53 WIB







































