Bulan Juni 2009 akan selalu dikenang RogerĀ Federer sebagai momen dia menyempurnakan diri sebagai petenis terbaik usai menjuarai Prancis Terbuka untuk kali pertama. Sementara Valentino Rossi meraih kemenangan ke-100.
Michael Schumacher akan kembali ke ajang F1 tahun depan setelah sempat menutup buku pada tahun 2006. Inilah sejumlah catatan terkait comeback yang dilakukan Schumi.
Bulan Mei menjadi bulan milik petinju fenomenal asal Filipina, Manny Pacquiao. Sebaliknya, bulan yang sama bukan bulan dengan cerita indah untuk bulutangkis Indonesia.
Dengan usia 41 tahun dan sudah absen di F1 sejak 2007, target Michael Schumacher untuk jadi juara dunia jelas akan sulit. Tapi karena dia bukan pembalap biasa, gelar kedelapan masih mungkin didapat.
Michael Schumacher bisa dibilang telah menjadi bagian dari Ferrari. Namun ketika Schumi memutuskan meninggalkan tim Kuda Jingkrak, maka Ferrari pun "menutup buku" kisah manis tersebut.
Ross Brawn membantah pihaknya "mengusir" Jenson Button demi melapangkan jalan masuknya Michael Schumacher. Brawn menegaskan bahwa rumor itu sangat berlebihan.
Bulan April 2009 ditandai dengan legalisasi perangkat diffuser di mobil sejumlah kontestan F1. Pengesahan diffuser itu mengubah wajah F1 secara keseluruhan tahun ini.
Sejak awal, Bernie Ecclestone jadi orang yang paling mendukung rencana comeback Michael Schumacher. Tak heran kalau konfirmasi kontrak sang legenda dengan Mercedes GP disambut antusias.
Mercedes GP akan menjalani musim 2010 dengan dada membusung. Bagaimana tidak, mereka mengklaim punya line-up paling oke yang terdiri dari Michael Schumacher dan Nico Rosberg.