Waketum PAN Drajad Wibowo menyebut tantangan terbesar yang harus dihadapi pemerintahan Jokowi kelak adalah subsidi bahan bakar minyak (BBM). Menurutnya, imbas perekonomian dari situasi geopolitik saat ini kurang menguntungkan Jokowi.
Wakil Presiden JK berencana menaikkan harga BBM dalam periode pemerintahan Jokowi JK. Kenaikan harga BBM akan merangsang pertumbuhan ekonomi Indonesia secara cepat.
Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) berencana menaikkan harga BBM dalam periode pemerintahan Jokowi-JK. Kenaikan harga BBM akan merangsang pertumbuhan ekonomi Indonesia secara cepat.
Ahok menanggapi soal keluhan ibu hamil yang merasa tak mendapat ruang di angkutan umum, terutama Kopaja dan mini bus lainnya. Solusi cerdas pun ditawarkan demi memuaskan semua pihak. Apa itu?
DEN sudah sejak lama merekomendasikan agar pemberian subsidi tidak dikaitkan pada harga, seperti yang terjadi pada BBM. Untuk itu DEN meminta agar pemerintah segera menaikan harga BBM subsidi menuju pada harga keekonomian.
Saat ini masih sering terjadi pemadaman listrik di daerah-daerah yang merupakan lumbung energi. Salah satu penyebabnya adalah harga BBM yang masih murah karena dapat subsidi ratusan triliun rupiah per tahun.