detikRamadan
Masjid Al Fatah Busan, Bukti Kekompakan Muslim Indonesia dan Korsel
Masjid Al-Fatah, Busan, Korea Selatan menjadi pusat keagamaan Islam di kawasan selatan semenanjung Korea. Masjid ini dibangun pada tahun 1980. Pada 2011 direnovasi atas bantuan dana dari WNI Muslim dan Korsel.
Senin, 07 Jul 2014 11:40 WIB







































