detikSport
Final IBL 2019: Laga Klasik Stapac dan Satria Muda
Kompetisi bola basket nasional, Indonesian Basketball League (IBL) 2019, memasuki partai puncak. Menyajikan laga klasik, duel Stapac Jakarta dengan Satria Muda.
Selasa, 19 Mar 2019 17:30 WIB







































