detikNews
12 Siswa SD di Demak Keracunan Minuman Penyegar
Sebanyak 12 siswa SD Negeri Daleman 1, Kecamatan Sayung, Demak mengalami keracunan massal. Mereka merasa mual dan pusing setelah mengkonsumsi minuman penyegar yang dikemas dalam kaleng.
Selasa, 11 Sep 2012 17:28 WIB







































