Pemprov Jawa Timur akan mengembangkan pelayanan transportasi udara antar kota. Wagub Jatim mengatakan, ke depan sangat dibutuhkan transportasi antar udara.
Modus penipuan berkedok pengangkatan Pegawai Negeri Sipil (PNS) tanpa tes dialami warga di Situbondo dan Probolinggo. Korban diperkirakan lebih dari 30 orang.
Bupati Trenggalek turun tangan memberi tanda berupa cat semprot di sejumlah ruas jalan yang rusak. Pemberian tanda itu dilakukan untuk meminimalisir kecelakaan.