Juventus vs AC Milan jadi partai seru Liga Italia di akhir pekan ini. Sayangnya, Milan tidak akan diperkuat Olivier Giroud dan Zlatan Ibrahimovic karena cedera.
Sven-Goran Eriksson memberi pendapatnya soal Roberto Mancini dan Pep Guardiola. Nama pertama dipuji setinggi langit, sedangkan nama kedua diberi sindiran halus.
Gelandang Inter Milan, Marcelo Brozovic, kecewa dengan kekalahan timnya dari Real Madrid. Dia menilai Si Ular seharusnya bisa menang 3-0 lawan Los Blancos.
Paulo Dybala meminta semua orang di Juventus untuk tetap bersatu di situasi sulit ini. Dia menegaskan kondisi saat ini sudah pernah dilalui pada musim lalu.
AC Milan menunjukkan performa bagus di awal musim 2021/2022. Meski begitu, presiden Rossoneri, Paolo Scaroni, menegaskan membidik tiket ke Liga Champions lagi.