Wolipop
Hanya Punya Satu Tangan, Wanita Ini Optimis Ikut Ajang Miss America 2013
Dianugerahi satu tangan saja, tak membuat Nicole Kelly, pemenang Miss Iowa 2013 patah arang akan kekuatan dalam dirinya. Kepercayaan diri dan motivasi yang besar akhirnya dapat menghantarkannya maju di ajang pemilihan yang lebih tinggi yaitu Miss America tahun 2013 sebagai wakil dari Iowa.
Rabu, 12 Jun 2013 14:35 WIB







































