detikNews
AS Cabut Label China sebagai Manipulator Mata Uang
Departemen Keuangan AS telah menghapus China dari daftar manipulator mata uang, jelang kesepakatan dagang AS-China pada Rabu (15/1).
Selasa, 14 Jan 2020 16:06 WIB