Lima kecamatan di Kabupaten Tasikmalaya dilanda banjir dan longsor, Senin (13/09/21). Antara lain Cipatujah, Bantarkalong, Karangnunggal, Culamega dan Cibalong.
Di timur perbatasan Indonesia, ada satu desa warisan adat yang menarik perhatian. Desa itu adalah Desa Sangliat Dol yang terletak di Kepulauan Tanimbar, Maluku.