Peta dukungan Musda ke-VI Partai Demokrat Jatim untuk kandidat ketua DPD terus menggeliat. Sejumlah DPC menyatakan dukungan untuk Emil Elestianto Dardak.
Musda DPD Partai Demokrat Jatim ke-6 akan digelar di Hotel Shangri-La Surabaya, Kamis (20/1). Ada dua nama terkuat jadi nakhoda Demokrat Jatim 5 tahun ke depan.
Pendiri KedaiKOPI, Hendri Satrio, menilai level kematangan politik Giring di bawah Anies. Hensat melihat manuver Anies menyindir Giring mengikuti gaya Jokowi.
Politisi Dedi Mulyadi masuk daftar 10 besar Capres versi lembaga survei IPRC. Ia menjadi orang Jabar kedua, selain RK yang masuk dalam daftar tersebut.
Geliat manuver parpol menyambut 2024 kini terpampang nyata di mata publik. Sejumlah parpol itu pun tak malu-malu mengundang para gubernur kandidat capres 2024.