Chevrolet Indonesia baru saja meluncurkan mobil SUV kecilnya yakni Trax. Trax terbaru ini diklaim memiliki berbagai perubahan besar. Seperti apa performanya?
Aktor Dimas Anggara sehari-harinya sudah terbiasa nyetir MINI 3 pintu. Kehadiran mobil MINI Countryman membuatnya ingin menambah koleksi mobil MINI-nya.