Kabupaten Polewali Mandar, punya kuliner unik, namanya nasi berenang. Nasi diberi topping suwiran ayam dan tauge ini disiram kaldu panas, mirip nasi soto Jawa.
Mendagri Tito Karnavian mengusulkan miras khas Sulsel, ballo, dijadikan hand sanitizer. Usulan ini disebut dapat dilakukan meski dinilai tidak efektif.
Menteri Edhy Prabowo melakukan kunjungan kerja di Banyuwangi. Edhy kepincut pendopo kabupaten yang direvitalisasi dengan konsep bangunan hijau (Green building).