detikNews
Banjir Masih Rendam 3 Wilayah, 10 Ribu Warga Kab Bandung Bertahan di Tempat Pengungsian
Sekitar 10 ribu jiwa warga Kabupaten Bandung masih bertahan di tempat pengungsian. Mereka tersebar di 34 titik lokasi penampungan dan posko bencana banjir.
Selasa, 15 Mar 2016 14:46 WIB







































