Pasangan ini punya cara yang unik untuk melangsungkan pernikahan mereka. Bukan hotel atau restoran mewah tetapi restoran burger cepat saji menjadi pilihannya.
Santri di Pesantren Babakan Jamanis Pangandaran mandiri bertani melon dengan sistem Green House. Mereka sukses menciptakan agrowisata dan meningkatkan ekonomi.
Kasus diabetes usia muda di Indonesia masih cenderung tinggi. Bahkan sudah banyak usia anak yang mengidap diabetes tipe 2 akibat gaya hidup tidak sehat.