Eksis di banyak negara, martabak punya banyak kembaran di negara lain dengan ciri khas dan rasa yang berbeda. Mulai dari murtabak gaya Malaysia sampai Thailand.
Kondisi kakek penjual teh di India ini sangat memprihatinkan. Usianya sudah 70 tahun dan tangannya patah. Meski begitu, ia tetap semangat berjualan teh.