Adakah tempat yang lebih kejam di dunia ini selain dari dataran tandus yang tak tertulis di dokumen negara, kecuali sebuah titik cokelat yang menodai peta?
RZ (12), bocah penjual jalangkote yang menjadi korban bully, tidak pernah menyangka kasus yang dialaminya berbuah manis. Dukungan dan bantuan terus mengalir.
Nurlela tinggal di Bilangan Lenteng Agung. Rumah sederhana dengan daun pintu dan jendela yang lapuk hingga membuat lubang, menjadi tempat tinggal Nurlela.