Mobil listrik mungil Wuling Hongguang Mini EV makin laris di China, bahkan mengalahkan Tesla. Isu krisis chip semikonduktor pun tak mempengaruhi penjualan.
Ratusan warga Dusun Jeni, Jember, mendatangi tambak udang Vaname yang dibangun di desa setempat. Mereka memprotes pengusaha tambak yang menutup akses jalan.
Saking kuatnya, serat abaka digunakan sebagai tali kapal sampai kabel pengeboran sumur, lho. Nah, serat abaka merupakan contoh hasil perkebunan negara mana ya?
Berbagai cara dilakukan warga untuk melawan COVID-19. Di Madiun, dongkrek dilibatkan keliling kampung dan dipercaya bisa mengusir pagebluk atau wabah penyakit.