Sepakbola
Juventus Selangkah Lebih Dekat dengan Scudetto
Juventus menang tipis 1-0 atas Empoli di giornata 31 Serie A. Kemenangan ini mendekatkan Bianconeri dengan scudetto kelima secara beruntun.
Minggu, 03 Apr 2016 09:14 WIB







































