detikOto
Pengguna Google Glass Ini Akhirnya Tidak Ditilang
Akhir tahun lalu pengguna kacamata cerdas, Google Glass kena tilang. Setelah menempuh persidangan, pengguna Google Glass itu ternyata berhasil memenangkan perkara pertama yang melibatkan Google Glass ini.
Senin, 20 Jan 2014 13:32 WIB







































