Sepakbola
Usai Tragedi Kecelakaan Pesawat, Chapecoense Tunjuk Pelatih Baru
Chapecoense punya pelatih baru tak lama setelah ditimpa musibah kecelakaan pesawat. Klub Brasil itu telah menunjuk Vagner Mancini sebagai pengganti Caio Junior.
Sabtu, 10 Des 2016 03:34 WIB







































