detikNews
Teroris Norwegia Ingin Pakai Seragam di Pengadilan
Anders Behring Breivik yang mengaku membantai sedikitnya 93 orang, menginginkan 'public hearing' dalam sidang hari ini. Dia juga minta diizinkan memakai seragam.
Senin, 25 Jul 2011 09:40 WIB







































